Inter v Palermo: Pembuktian Allenatore
Minggu, 29 Mei 2011 – 08:26 WIB
Meski begitu, Rossi berkoar apabila Palermo bisa meraih juara. "Kami akan menang 3-1. Kami juga ingin menunjukkan di depan 30 ribu fans kami yang akan datang ke Olimpico apabila tim kesayangan mereka layak berlaga di Eropa musim depan," ucap allenatore 50 tahun itu di Sky Italia.
Apapun hasil final, Palermo sudah pasti lolos ke Europa League memanfaatkan kuota via Coppa Italia karena Inter berlaga di Liga Champions setelah finis runner up di Serie A. Sebagai catatan, Palermo mewakili Italia di Europa League musim ini setelah finis tujuh besar di Serie A dua musim lalu. (dns)
Perkiraan Pemain
Inter Milan (4-3-1-2): 12-Castellazzi (g); 13-Maicon, 15-Ranocchia, 6-Lucio, 26-Chivu; 4-Zanetti, 8-Motta, 14-Kharja; 5-Stankovic; 7-Pazzini, 9-Eto'o
Pelatih: Leonardo
ROMA - Panggung sepak bola Italia musim ini belum usai. Serie A memang sudah finis pekan lalu (22/5), namun masih ada Coppa Italia yang menyisakan
BERITA TERKAIT
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Timnas Indonesia Dinilai Janggal Belum Mengumumkan Skuad Piala AFF 2024