Internal PKS Terbelah
Terpisah, Makmur mengatakan sebagai legislator dua periode sudah pasti memiliki suara riil di Takalar. Bahkan dia mengklaim mampu mewakili jaringan pemuda.
"Masyarakat Takalar ingin ada perubahan, bukan hanya itu-itu saja," kata Makmur Mustakim.
Namun dari sisi keseriusan menjadi pasangan di pilkada, H De'de cukup intens melakuan pendekatan sampai ke DPP Nasdem.
Salah satunya mendekati mantan Ketua Bappilu Enggartiasto Lukita, yang sama-sama dirinya pernah menjabat anggota DPR RI 2004-2009.
"Saya bersahabat dengan dia waktu sama-sama jadi anggota DPR RI. Kita lihat saja siapa yang akan pilih oleh pak Syamsari," kata H De'de yang juga menantu mantan Bupati Takalar dua periode Ibrahim Rewa ini.
Bila paket Syamsari-Haji De'de terealisasi, maka perang saudara jilid II dipastikan tersaji di Pilkada Takalar 2017 mendatang.
Terpisah, Ketua Badan Pemenangan Pemilu dan Pilkada PKS Sulsel Sri Rahmi mengatakan kedua nama ini memang paling berpeluang saat ini disandingkan.
Bagi PKS, kata dia, pasangan yang layak mendampingi Syamsari harus dilihat dari geopolitik, dan memiliki suara riil di Takalar.
MAKASSAR - Syamsari Kitta sudah mendapatkan dukungan partai politik untuk maju sebagai bakal calon bupati Takalar, Sumsel, pada pilkada 2017
- Purnawirawan TNI AL hingga Sukarelawan Damkar Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon
- Hasto PDIP: Aksi Intimidasi Pas Pilkada Tak Sejalan dengan Kebijakan Prabowo
- Soal Rencana Cetak Sawah, Legislator Mewanti-Wanti Pemerintah Soal Isu Ini
- Polres Belitung Timur Terjunkan Puluhan Personel Amankan Lipat Surat Suara Pilkada
- 7.908 Pengawas TPS Telah Disumpah Awasi Pemungutan Suara Pilkada Bogor
- Penting, KPU Ingatkan 2 Pasangan Cagub Sumut Soal ini