Internal Polri Terpecah Sikapi Kasus Simulator
Sabtu, 18 Agustus 2012 – 02:40 WIB

Internal Polri Terpecah Sikapi Kasus Simulator
Ia menyatakan situasi dalam tubuh Polri berbeda dengan di KPK. Menurut Adnan, semua jajaran pimpinan KPK satu suara untuk mempertahankan agar penyidikan kasus korupsi simulator ditangani oleh pihaknya.
Meski demikian, kata Adnan, pihaknya akan tetap menjalankan koordinasi dengan Polri terkait penanganan kasus itu.
"Kita koordinasi terus, mudah-mudahan selesai. Kan KPK sudah menetapkan tersangka 4. polisi masih jalan, kita mencari pola sehinggga kita bisa menangani secara paralel. Sedang dicari formulanya, tapi anda tahu kan KPK tidak bisa menghentikan proses," kata mantan Anggota Kompolnas itu.
Saat ini pun, kata dia, Polri dan KPK masih terus membahas opsi-opsi terbaik untuk menangani kasus simulator. Bahkan kemarin, kata dia, Kepala Badan Reserse dan Kriminal Polri Komisaris Jenderal Sutarman mendatangi kantor KPK untuk bertemu pimpinan membahas hal tersebut.
JAKARTA - Sengketa kewenangan antara Polri dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memang belum usai. Kedua belah pihak hingga kini sedang mempertimbangkan
BERITA TERKAIT
- Begini Tanggapan Wamenaker Soal Ramai Demo Mitra Grab
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Ismahi Gelar Diskusi Publik Tentang Dominus Litis Dalam RUU KUHAP
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan
- Menteri Hanif Faisol Keluarkan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim