Internet Jadi Kebutuhan Penting di era 5.0, Daerah Pelosok Jadi Sorotan

Internet Jadi Kebutuhan Penting di era 5.0, Daerah Pelosok Jadi Sorotan
Internet menjadi kebutuhan penting di era 5.0, daerah pelosok menjadi sorotan PLN Icon Plus. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

2. Pengembangan Ekonomi 

Kehadiran internet memungkinkan masyarakat menjalankan bisnis daring, menjual produk lokal lebih luas dan mengakses pasar global. 

Tentunya, hal tersebut dapat meningkatkan pendapatan dan pertumbuhan ekonomi di daerah tersebut.

3. Pengembangan Kesehatan

Akses kesehatan di daerah pelosok cenderung sulit dijangkau. Guna menjawab masalah tersebut, telemedicine dapat menjadi solusi.

Adanya internet tentu dapat membantu masyarakat pelosok mendapatkan akses kesehatan dari jarak jauh.

4. Akses ke Layanan Publik

Masyarakat dapat mengakses layanan publik seperti pendaftaran akta kelahiran, perizinan, atau bantuan pemerintah melalui internet, tanpa harus bepergian jauh. 

Internet menjadi kebutuhan penting di era 5.0, daerah pelosok menjadi sorotan PLN Icon Plus.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News