Intip Lima Hidangan Khas dalam Dhaup Ageng Putra Paku Alam X

Intip Lima Hidangan Khas dalam Dhaup Ageng Putra Paku Alam X
Pindang Serani, salah satu makanan khas yang disajikan dalam Dhaup Ageng Putra Paku Alam x Yogyakarta. Foto: Istimewa

2. Sekul (Nasi) Gurih

Sekul atau nasi gurih umumnya disajikan pada saat acara pahargyan kedua. Nasi gurih atau biasa dikenal dengan nasi uduk adalah menu wajib yang dihidangkan dengan lalapan dan sayuran. Dengan adanya sekul gurih, diharapkan orang yang punya hajat harus memperhatikan lingkungannya, baik manusia maupun alam sekitarnya.

3. Pindang Serani dan Semur Lidah

Intip Lima Hidangan Khas dalam Dhaup Ageng Putra Paku Alam X
Semur lidah. Foto: Kadipaten.Pakualaman

Menu favorit raja lainnya adalah pindang serani dan semur lidah. Hidangan pembuka ini hampir selalu disajikan setiap kegiatan atau acara di Pura Pakualaman untuk menyambut para tamu. Pindang serani adalah makanan khas berupa sup ikan laut. Rasa pindang serani merupakan perpaduan rasa pedas, asem dan manis terasa ringan dan segar. Bahan utamanya berupa ikan laut segar, dengan beberapa bumbu khas seperti belimbing wuluh, daun kemangi, tomat, dan bawang daun.

4. Setup Jambu

Minuman rasa buah jambu segar dengan campuran rempah ini hampir disajikan di setiap kegiatan di Pura Pakualaman. Setup merupakan olahan buah khas Indonesia. Cara membuatnya sangat sederhana, cukup merebus buah bersama gula pasir dan sedikit cengkeh agar aromanya lebih kuat.

Setup jambu sendiri menjadi menu takjil yang digemari di kalangan masyarakat Yogyakarta. Selain menyegarkan, setup jambu juga menyehatkan berkat berbagai kandungan vitamin dan mineral dari buah jambu biji.

Ada lima hidangan khas Pura Pakualaman yang wajib disajikan dalam rangkaian Dhaup Ageng Putra Paku Alam X.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News