Intip Modifikasi Interior Hiace Premio Ini, Mewah Banget
Senin, 28 November 2022 – 09:46 WIB
![Intip Modifikasi Interior Hiace Premio Ini, Mewah Banget](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2022/11/28/initip-modifikasi-interior-hiace-premio-ini-mewah-banget-fot-8id1.jpg)
Initip Modifikasi Interior Hiace Premio Ini, Mewah Banget. Foto: dok. Hardy Classic
Hardy Classic menggunakan mesin laser untuk pola, sehingga pengerjaan jok mobil bisa cepat, lebih bagus, dan modelnya variatif.
Pelanggannya tidak hanya dari masyarakat biasa, kalangan pengusaha, pejabat hingga selebritas. Saat ini workshop Hardy Classic juga sudah ada di Gading Serpong, Tangerang. (jlo/jpnn)
Hardy Classic memodifikasi interior Toyota Hiace Premio jadi mewah banget. NIh lihat
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 25 BMW M-Series Bakal jadi Sorotan di Indonesia M-Town
- Mitsubishi Pamer Outlander PHEV yang Terinpirasi Gim Metal Gear Solid, Gahar
- Sayang Istri, Mark Zuckerberg Berikan Porsche Cayenne Turbo GT 'Minivan'
- Seri Perdana BlackAuto Battle 2024 Sukses Meramaikan Kota Solo
- Suhu Interior Mobil Panas? Kaca Film Wincos Bisa Jadi Pilihan
- Hadir di IMX 2023, DM Luxury dan Hardy Classic Suguhkan Interior Kelas Dunia