Intip Panduan Liburan Akhir Tahun dengan Bus, Seru Lho!
Sabtu, 19 Oktober 2024 – 20:58 WIB

Jajaran bus yang ada di Terminal Bus Kalideres, Jakarta Barat. Ilustrasi Foto: Soetomo Samsu/JPNN.com
Kelas Super Eksekutif
Untuk penumpang yang menginginkan kenyamanan maksimal, kelas super eksekutif adalah pilihan terbaik. Selain fasilitas premium seperti kursi super nyaman yang bisa direbahkan hampir mendekati posisi tidur, bus ini juga sering dilengkapi dengan layanan personal, seperti hiburan pribadi dan layanan makanan.
Perjalanan liburan akhir tahun dengan bus bisa menjadi pilihan yang praktis dan menyenangkan jika dirancang dengan tepat.
Salah satunya dengan memesan tiket lebih awal, memilih waktu keberangkatan yang tepat, dan mengetahui perbedaan kelas bus yang tersedia,
Anda dapat memastikan bahwa perjalanan Anda nyaman dan menyenangkan. (flo/jpnn)
Bus juga menawarkan akses ke berbagai destinasi di seluruh Indonesia, termasuk ke daerah-daerah yang mungkin tidak terjangkau oleh transportasi lain.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Damri Angkut 70 Ribu Pemudik Selama Arus Balik Lebaran
- Bus Tujuan Palembang Kecelakaan di Sumbar, Begini Kondisinya
- DAMRI Hadirkan Layanan Bandung-Yogyakarta PP, Sebegini Tarifnya
- Pecah Ban, Sigra Tabrak Bus di Tol Ngawi-Solo, 2 Orang Tewas, 6 Luka-Luka
- Kecelakaan Maut di Batu, Cak Udin Prihatin dan Soroti Hal Ini
- Ternyata Ada 16 Kendaraan yang Ditabrak Bus Pariwisata dari Bali