Inul Daratista Pusing Harus Bayar Gaji dan THR Karyawan
Minggu, 05 April 2020 – 07:48 WIB

Inul Daratista. Foto: Instagram
"Sesungguhnya tanggung jawab orang yang punya perusahaan jauh lebih berat. 1 kepala keluarga memikirkan anak istri orang tua, 1 perusahaan memikirkan ribuan karyawannya .
Monggo dipikir... sama beratnya tetapi beda bebannya," pungkas Inul Daratista. (mg7/jpnn)
Inul Daratista mengaku pusing memikirkan gaji dan THR ribuan karyawannya di tengah pandemi corona saat ini.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Inul Daratista Mengaku Sering Dikasih Emas dari Titiek Puspa, Alhamdulillah
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- Titiek Puspa Tak Hanya Sosok Legend, Inul Daratista: Itu Guru yang Ilmunya Banyak
- Punya Banyak Kenangan Dengan Titiek Puspa, Inul: Pokoknya You And Me Saja
- Berhubungan Dekat, Inul Daratista Temani Titiek Puspa Sejak Hari Pertama di Rumah Sakit
- Outlet Pegadaian Galeri 24 Diburu Masyarakat