Inul Daratista Sampaikan Satu Permintaan, Semoga Pak Luhut Mengabulkan, Ini Sangat Serius!

jpnn.com, JAKARTA - Pendangdut Inul Daratista menyambut baik keputusan pemerintah menghapus tes PCR dan antigen untuk perjalanan domestik.
Kabar baik dari pemerintah itu disampaikan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan pada Senin (7/3).
"Terima kasih Bapak Luhut, berita ini tentunya sangat menggembirakan buat kita rakyat Indonesia," tulis Inul melalui akun pribadinya di Instagram yang dikutip Selasa (8/3).
Hanya saja kabar baik yang disampaikan Menko Luhut Binsar masih menyisahkan kegundahan bagi istri Adam Suseno itu.
Inul yang mengaku kapasitasnya sebagai rakyat jelata menumpahkan unek-uneknya terkait kebijakan pemerintah dalam pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) dalam menekan penyebaran Covid-19 tersebut.
"Bapak Luhut yang saya hormati," kata Inul mengawali untuk menyampaikan jerita hati para pengusaha karaoke keluarga seperti dirinya.
Inul bahkan menyebut hingga tiga kali kata 'yang saya hormati' untuk Menko Luhut Binsar sebagai penegasan bahwa yang disampaikan benar-benar serius.
Dia berharap kepada pemerintah melalui Menko Luhut Bisar agar agar izin operasional tempat hiburan, seperti karoke keluarga dikembalikan lagi di jam semula.
Inul Daratista menyampaikan satu permintaan kepada Pak Luhut yang selama ini menjadi persoalan yang dihadapinya bersama rekan-rekannya sesama pengusaha karoke keluarga
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Luar Biasa! Diaper untuk Anjing Asal Kota Semarang Tembus Pasar Eropa
- 33 Tahun Ada, Tupperware Resmi Hengkang dari Aktivitas Bisnis Indonesia
- Titiek Puspa Tak Hanya Sosok Legend, Inul Daratista: Itu Guru yang Ilmunya Banyak
- Punya Banyak Kenangan Dengan Titiek Puspa, Inul: Pokoknya You And Me Saja
- Top! TASPEN Berhasil Masuk Jajaran Tempat Kerja Terbaik di Indonesia versi LinkedIn