Inul Siapkan Konser di Taiwan dan Korea
Jumat, 24 Agustus 2012 – 16:24 WIB
Inul Daratista. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
"Udah keseringan kalau di Taiwan. Kalau acara-acara kayak gini kan hiburan buat TKW. Cuma ada kerjasama provider di sana, sama kedutaan," sebut Inul.
Baca Juga:
Selain di dua negara tersebut, Inul juga mendapat tawaran nyanyi di Malaysia dan Amerika Serikat. "Di Malaysia dan Amerika juga minta. Cuma aku enggak bisa. Aku udah terima kontrak di sini jadi enggak bisa," pungkasnya. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Inul Daratista tidak hanya berkarir di Indonesia. Pedangdut yang terkenal dengan goyang ngebor tersebut sedang mempersiapkan konser di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tawari Paula Verhoeven jadi Aspri, Hotman Paris: Saya Yakin Bisa Bayar Lebih Mahal
- Milledenials Gelar Showcase Spesial, Perayaan EP Hingga Pelepasan Tur Eropa
- Billy Syahputra Klarifikasi Kabar Akan Pindah ke Kota Asal Vika Kolesnaya
- Dapat 6 Juta Penonton, Jumbo Kembali Cetak Rekor Baru
- Thy Art Is Murder Siap Mengentak Hammersonic Convention Road to 10th Anniversary
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan