Investasi di Sektor Pertanian Masih Sangat Seksi
Sabtu, 27 Januari 2018 – 15:05 WIB

Petani di sawah. Ilustrasi Foto: JPG/dok.JPNN.com
Meski begitu, masih banyak potensi yang belum tergali maksimal dari sektor ini. Lahan pertanian darat, misalnya, masih memiliki potensi sebanyak 14 juta hektare yang bisa digarap.
Belum lagi untuk sektor yang berkaitan dengan kelautan. Usia para petani pun sebagian besar lebih dari 45 tahun.
Hal ini menyiratkan minat generasi muda terhadap sektor pertanian masih rendah.
Selain itu, masalah rentenir juga menjadi tantangan tersendiri. Untuk soal ini, Tani Fund melakukan pendekatan edukatif kepada rentenir yang ternyata juga sebagian adalah petani itu sendiri. (jos/jpnn)
Masyarakat kini memiliki pilihan berinvestasi yang sangat beragam. Salah satunya investasi di bidang pertanian.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- Data Terbaru Modal Asing Keluar, Berikut Perinciannya
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT
- Pemerintah Perlu Mengambil Langkah Konkret Untuk Mendorong Masuknya Arus Investasi Asing
- Mentan Amran Bangun Kerja Sama dengan Yordania, Ketua GAN Yakin Sektor Pertanian RI Bakal Maju