Investigasi Kecelakaan Maut di Cibubur, KNKT: Kami akan Menganalisis Semuanya
Selasa, 19 Juli 2022 – 07:44 WIB

Kondisi sejumlah motor seusai terlibat kecelakaan maut di Jalan Raya Alternatif Cibubur, Jatisampurna, Kota Bekasi, Senin (18/7). Foto: Dean Pahrevi/JPNN.com
"Ada yang menyatakan rem blong, turunan panjang, di sini sering terjadi kecelakaan, ada yang bilang 'traffic light'. Itu yang nanti kami analisis, kami hitung, detil, sehingga secara saintifik bisa menjelaskan bagaimana kecelakaan ini terjadi," pungkas Wildan. (antara/jpnn)
KNKT mulai menginvestigasi kecelakaan di Cibubur. KNKT memastikan proses investigasi tidak membutuhkan waktu lama.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- 5 Berita Terpopuler: Setelah Honorer Dirumahkan, Pemda Tak Ajukan PPPK, Gabungan Aliansi R2/R3 Bakal Gelar Aksi Besar
- Bertabrakan dengan Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, Bus Rombongan Bonek Lanjutkan Perjalanan ke Jakarta
- Bus Rombongan Bonek Kecelakaan vs Mobil Lawan Arah di Tol Pekalongan, 1 Orang Tewas
- Kecelakaan di Koja, 2 Pengendara Motor Tewas