Investigasi Komnas HAM Diperhalus, DPR Kecewa
Rabu, 18 Januari 2012 – 10:54 WIB

Investigasi Komnas HAM Diperhalus, DPR Kecewa
"Tembakan pun hanya boleh diarahkan pada sasaran yang tidak mematikan, ini sudah nembak tak sekali pula," tegasnya.
Ia menambahkan, Komnas pun mencatat ada korban yang tertembak empat kali. "Bukankah ini sudah keterlaluan. Mereka digaji dari uang rakyat, pelornya pun dibeli dengan uang rakyat. Saya kira ini preseden tidak baik untuk penegakan HAM di Indonesia," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Habib Aboebakar Alhabsy mengaku sangat kecewa dengan hasil investigasi Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa Eks Dirut Telkomsigma Terkait Dugaan Korupsi Rp280 Miliar
- Ultimatum Menko Polkam: Jangan Sampai Karhutla Terjadi di Riau
- Alasan Kepala PCO Hasan Nasbi Mundur dari Jabatan
- Pelaku Penyiraman Air Keras ke Bagus Sajiwo Ditangkap Polisi, Motifnya Terungkap
- Kronologi Kasus Mbah Tupon Diduga Korban Mafia Tanah
- SAH Apresiasi Dasco yang Peduli Terhadap Dunia Pendidikan