Investor Hongkong Antusias Investasi
BKPM-HSBC Teken MoU
Rabu, 25 Februari 2009 – 07:40 WIB
Lutfi menjelaskan bahwa tidak banyak investasi asing langsung memiliki peran penting dalam pertumbuhan ekonomi Indonesia dalam beberapa tahun terakhir. BKPM kini sedang mengincar negara yang dapat mendukung dan meningkatkan keuntungan komparatif Indonesia, seperti energi, pangan, dan infrastruktur seperti yang telah dibukukan dalam Roadmap Investasi BKPM.
"Yang pasti kami menekankan kepada pihak HSBC dan nasabahnya, bahwa walaupun menghadapi situasi krisis ekonomi global saat ini, BKPM akan meneruskan program debirokratisasi, modernisasi dan simplifikasi proses investasi yang sudah berjalan dengan baik selama ini," kata Lutfi
Mantan Ketua HIPMI ini menambahkan bahwa krisis ekonomi global saat ini walaupun menambah sulit tantangan yang dihadapi BKPM namun juga memberikan peluang yang unik bagi Indonesia.
"Krisis ini menempatkan Indonesia secara berbeda dari sebelumnya dan unik dibandingkan dengan negara-negara lain yang menghadapi dampak krisis yang cukup parah. Sayangnya perlu kita sadari bahwa tidak ada pihak yang terbiasa dengan situasi sekarang ini dimana perekonomian Indonesia jauh lebih baik dibandingkan dengan negara-negara Asia lainnya," imbuhnya.
JAKARTA- Upaya untuk meningkatkan masuknya arus investasi ke tanah air dilakukan dengan berbagai cara. Selain memasarkan potensi Indonesia ke luar
BERITA TERKAIT
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024