Investor Lihan Ancam Demo Polda
Penipuan Berkedok Investasi Intan
Rabu, 09 Desember 2009 – 11:55 WIB
Senada dengan itu, supiansyah juga menyayangkan sikap Polda Kalsel yang langsung mengamankan Lihan. Bukan mencarikan solusi supaya uang para pemodal bisa dibayarkan.
“Kami banyak ditemui masyarakat untuk mengadu dan menyampaikan aspirasi. Mestinya polisi lihat dulu kasusnya. Pemodal inginkan uangnya kembali bukan penahanan Lihan,” terangnya.
Karena itulah tambahnya, pertemuan antara Lihan dengan pemodal mesti dilakukan, untuk mengurangi keresahan para pemodal. Dan hal ini sudah menjadi tugas pihak kepolisian, yang katanya mengambil langkah penahanan untuk kepentingan masyarakat.
“Polisi harus pasilitasi ini. Jika tidak dilakukan, maka kami bersama pemodal akan mendemo Polda. Tugas polisi untuk mengamankan saja, bukan menghalang-halangi masyarakat yang ingin ketemu Lihan,”tegasnya.
MARTAPURA- Penahanan Lihan oleh Polda Kalsel mendapat reaksi keras dari berbagai kalangan. Aparat kepolisian diminta benar-benar menjalankan tugas
BERITA TERKAIT
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel