Investor Tiongkok Serbu NTB, Begini Pesan Pak Gubernur
Jumat, 07 Oktober 2016 – 08:43 WIB
Untuk itu, ia berharap Pemprov NTB memberikan kemudahan bagi para pengusaha untuk berinvestasi. ”Saya yakin kalau Gubernur NTB mempermudah izin tanah dan tenaga kerja, maka separo dari investasi akan masuk ke NTB,” katanya.
Kepala BKMPT NTB H Chairul Mahsul menyebutkan, dalam pertemuan itu hadir 20 pengusaha. Mereka bergerak di berbagai bidang usaha seperti sektor pariwisata dan konstruksi. Beberapa diantaranya sudah berinvestasi, sebagian yang lain masih dalam tahap penjakan. Namun ia belum bisa memastikan berapa jumlah investasi yang akan ditanamkan.(JPG/ili/r7/fri/jpnn)
MATARAM - Para investor asal Tiongkok semakin banyak tertarik berinvestasi ke Lombok. Mereka saat ini tengah menjajaki berbagai peluang usaha untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi
- Mendes Yandri Optimistis Desa Mampu Penuhi Bahan Baku Protein Program Makan Bergizi Gratis
- Kembangkan Bisnis, Anak Usaha ABMM Akuisisi Perusahaan Logistik Global Asal Prancis
- Ninja Xpress Bagikan 4 Strategi untuk Atasi Tantangan di Industri Ritel F&B