iPhone 14 Kurang Moncer, Apple Terapkan Strategi Baru di iPhone 15
Kamis, 29 Desember 2022 – 19:02 WIB

iPhone 14. REUTERS/Carlos Barria (REUTERS/CARLOS BARRIA)
Apple tahun ini mengubah strategi untuk seri iPhone 14, yaitu menghilangkan model mini dan menggantinya dengan Plus.
Beredar juga rumor Apple akan membuat iPhone 15 Ultra dengan desain yang lebih canggih yaitu bodi titanium dan kamera periskop.
Seri iPhone 15 diperkirakan akan menggunakan USB Type-C untuk pengisian daya. (phonearena/ant/jpnn)
Penjualan iPhone 14 Plus kurang memuaskan, Apple memutuskan melakukan hal berbeda di iPhone 15
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Apple Sedang Merancang Ulang iOS, iPadOS, dan MacOS
- Ponsel Lipat Apple Diprediksi Mirip Samsung Galaxy Z Fold 6
- Pemerintah Akhirnya Rilis Sertifikat TKDN iPhone 16, Apple Sudah Bisa Jualan
- Apple Meluncurkan iPad Air 2025, Pakai Prosesor M3, Sebegini Harganya
- Pemerintah dan Apple Sepakati Perjanjian, iPhone 16 Boleh Dijual di Indonesia
- Apple Menguji iOS 18.4 Versi Beta dengan Pembaruan Notifikasi Prioritas