iPhone Baru Diprediksi Tak Bikin Kejutan
Senin, 10 Juni 2013 – 22:17 WIB

iPhone Baru Diprediksi Tak Bikin Kejutan
Para analis berharap di tahun depan Apple mengeluarkan sedikit terobosan terutama dalam hal ukuran bodi produk mereka. Sudah saatnya Apple mengeluarkan handset berbodi bongsor serta berlayar minimal 4,8 inci. Layar besar diharapkan membuat persaingan dengan Samsung makin ketat yang saat ini cukup membayangi Apple dengan Samsung Galaxy S4 berlayar 5 inci.
Dari sisi aplikasi, dalam ajang World Wide Developer Conference (WWDC) yang mulai digelar Senin waktu San Francisco, Apple diharapkan memperkenalkan iOS versi baru yang memiliki teknologi anyar dalam hal layanan streaming musik. Termasuk layanan radio internet gratis diharapkan juga diungkap, setelah pekan lalu Apple menjalin kerja sama dengan Sony besar. (pra/jpnn)
CUPPERTINO - Produk baru yang akan dirilis Apple pada musim gugur nanti diprediksi takkan berbeda jauh dengan model sebelumnya. Bukan hanya desain,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS