IPP Minta Uang Jaminan Turun, Dirut PLN: Bisa Untuk apa itu 1 Persen?
Rabu, 02 November 2016 – 16:54 WIB

Ilustrasi. Foto dok Humas PLN
Menurutnya, cuma IPP yang tak bermodal, yang memprotes syarat uang jaminan 10 persen itu.
"Bisa untuk apa itu 1 persen? Kan saya sudah cerita alasannya. Yang banyak bicara itu pengusaha yang gurem, yang nggak punya uang sama sekali. Jangan sampai pengusaha kita cuma jadi ahli jual-beli kontrak," tandas Sofyan.(chi/jpnn)
JAKARTA - PT PLN diminta mengubah aturan syarat uang jaminan sebesar 10 persen dari nilai proyek untuk Independent Power Producer (IPP), yang memenangkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Pelindo Batasi Kontainer yang Masuk ke Pelabuhan Tanjung Priok