IPW Menilai Lirik Lagu Band Sukatani Bikin Panas Telinga Polisi
Sabtu, 22 Februari 2025 – 02:02 WIB

Duo post-punk asal Purbalingga, Sukatani dalam RRREC Fest 2023 di kawasan Tanakita Five Star Camp, Sukabumi, Jawa Barat, Sabtu (7/10/2023). Foto: Dedi Yondra / JPNN.com
"Nah, apakah di sana ada intimidasi, itu kembali kepada Sukatani itu sendiri. Apakah merasa diintimidasi atau tidak, jika iya sampaikan kepada publik karena itu adalah hak dasar yang dilindungi oleh konstitusi," pungkas Sugeng.(mcr8/jpnn)
Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso menilai lirik lagu Band Sukatani mirip kritik Iwan Fals zaman orde baru. Bikin panas telinga polisi.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- Pelaku Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Kabupaten Garut Ditangkap
- Pelaku Pengelolaan Sampah Ilegal dan Pungli di Pekanbaru Ditangkap
- Aksi Mesum Oknum Dokter saat USG di Garut Viral, Polisi Bergerak