IPW Sebut Rapim Polri Berlangsung Tragis, Ironis, dan Dramatis
Selasa, 03 Maret 2015 – 11:10 WIB
Dia mengatakan, curat marut di tubuh Polri juga tidak terlepas dari sikap Presiden Jokowi tidak jelas dan tidak konsisten. "Untuk itu Jokowi harus bertanggungjawab untuk membangun soliditas di Polri dalam Rapim Polri yang dibukanya ini," pungkasnya.
Rapim Polri dibuka Presiden Jokowi, Selasa 3 Maret dan berakhir 5 Maret. Rapim Polri berlangsung setahun sekali dan umumnya dilakukan di awal tahun, untuk melakukan evaluasi dan proyeksi kerja Polri ke depan. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Indonesia Police Watch Neta S Pane mengatakan, Polri memasuki masa dramatis. Sebab inilah pertama kalinya dalam sejarah Polri melakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Suap Dana Hibah Pemprov Jatim, KPK Sita Aset Legislator Gerindra Anwar Sadad
- PDIP Yakin KPK Bakal Tahan Hasto pada Senin Nanti, Tujuannya Mengganggu Kongres Partai
- Tak Akan Lari, Hasto Bakal Hadapi Penyidik KPK pada 13 Januari
- Ketum PITI Ipong Hembing Laporkan Oknum Hakim Pengadilan Niaga Jakpus ke KY
- Taat Hukum, Hasto Bakal Hadiri Panggilan KPK pada 13 Januari 2025
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Jangan Diundur Ketiga Kalinya, Honorer Senior Keburu Pensiun