IPW: TNI di Papua Malah Undang Perlawanan
Selasa, 10 April 2012 – 15:39 WIB

IPW: TNI di Papua Malah Undang Perlawanan
JAKARTA -- Anggota Komisi I DPR, Tjahjo Kumolo, mengingatkan aparat kepolisian untuk menjalankan Instruksi Presiden yang mmeinta pengusutan tuntas kasus penembakan gelap terhadap wartawan dalam pesawat Trigana di Papua, beberapa hari lalu. Harusnya, sambung Tjahjo, pola operasi terpadu harus digerakkan di Papua untuk mengungkap dan menangkap pelaku penembakan tersebut.
"Harusnya, menjadi perhatian penuh jajaran Polri dan TNI serta jajaran Intelijen untuk mengusut tuntas gerakan penembakan gelap yang beberapa tahun ini sering terjadi di Papua yang menimbulkan korban jiwa," kata Tjahjo, Selasa (10/4), di Jakarta.
Baca Juga:
Ia menambahkan, sejak tahun 1999 sampai sekarang tercatat lebih dari 30 kali penembakan gelap. "Tapi Polri dan aparat keamanan belum bisa menemukan siapa pelakunya," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA -- Anggota Komisi I DPR, Tjahjo Kumolo, mengingatkan aparat kepolisian untuk menjalankan Instruksi Presiden yang mmeinta pengusutan tuntas
BERITA TERKAIT
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi