Iran Beri Lampu Hijau untuk IAEA
Rabu, 07 Maret 2012 – 04:44 WIB

Iran Beri Lampu Hijau untuk IAEA
Belum ditetapkan tanggal atau jadwal kunjungan itu. Begitu pula belum ada tanggapan resmi dari markas besar IAEA di Wina, Austria, soal lampu hijau Iran tersebut.
Bulan lalu, Iran menolak dan melarang tim inspeksi IAEA untuk berkunjung ke Parchin. Karena itu, tim IAEA hanya membahas program nuklir bersama tim pemerintah Iran tanpa sempat meninjau fasilitas nuklir yang ada. Selain menolak kunjungan ke Parchin, Teheran juga melarang tim IAEA mengunjungi fasilitas nuklir di Marivan. Kabarnya, di dua lokasi itulah Iran memproduksi senjata nuklirnya.
Namun, Iran membantah adanya aktivitas intelijen atau pembuatan senjata di fasilitas nuklir tersebut. Mereka juga menegaskan bahwa program nuklir yang mereka upayakan sama sekali tak bertujuan untuk menciptakan senjata. Iran menyebut laporan IAEA yang dihimpun dari pengamatan satelit dan intelijen Barat sebagai dokumen yang penuh rekayasa. (AFP/AP/RTR/hep/dwi)
TEHERAN - Di tengah semakin kuatnya tekanan dunia atas program pengembangan nuklir Iran, Teheran mulai melunak. Setelah menolak delegasi Badan Energi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza