Irene Widya Ayu Ningrum Meninggal Dunia, Untag Berbelasungkawa
Jumat, 10 September 2021 – 21:35 WIB

Anggota Linmas Surabaya Irene Widya Ayu Ningrum semasa hidup. Foto: Dok. Pribadi Asnika
Namun, Tuhan berkehendak lain. Irene tidak bisa melanjutkan skripsinya.
Karena Irene meninggal dalam status sebagai mahasiswa Untag, kata Karolin, pihak kampus akan memberikan hak asuransinya kepada ahli waris.
"Kami berharap kami tidak lagi kehilangan mahasiswa. Untag Surabaya secara administratif akan membantu kemudahan seluruh proses pencairan asuransi dari Irene," tandas Karolin. (mcr12/jpnn)
Untag berbelasungkawa atas kepergian Irene Widya Ayu Ningrum yang meninggal usai bertugas sebagai linmas Surabaya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Poo Cendana
- Penumpang KM Kelud Meninggal di Kapal, Tim SAR Gabungan Langsung Mengevakuasi
- Anggota Polres Dumai Bripka S Tewas di THM, Polisi Pastikan Bukan Karena OD
- Ini Identitas Korban Minibus Masuk Jurang di Sabang, 1 Tewas
- Kecelakaan Maut di Cengkareng, 3 Orang Tewas