Irfan Bachdim Hat-trick, Indonesia Bantai Brunei 5-0
Rabu, 26 September 2012 – 22:42 WIB

Irfan Bachdim. Foto: Dok/JPNN
JAKARTA -- Tim nasional Indonesia di bawah asuhan Nil Maizar akhirnya bisa memetik kemenangan. Korban pertama mereka adalah tim lemah Asia Tenggara Brunei Darussalam yang dikalahkan dengan skor telak 5-0. Babak kedua tim yang dipersiapkan ke Piala AFF November mendatang tersebut makin beringas. Tidak tanggung-tanggung tiga gol disarangkan pasukan merah putih.
Bertanding di kandang lawan, timnas Indonesia sudah unggul 2-0 di babak pertama. Pemain blasteran Indonesia-Belanda, Irfan Bachdim mencetak gol perdana Indonesia di menit ke-23 melalui titik putih.
Baca Juga:
Gol tersebut melecut semangat pemain-pemain Indonesia. Di ujung babak pertama, pemain tengah asal Semen Padang Hendra Mofu membungkan penonton tuan rumah untuk yang kedua kalinya. Gol ini sekaligus menutup babak pertama dengan skor 2-0.
Baca Juga:
JAKARTA -- Tim nasional Indonesia di bawah asuhan Nil Maizar akhirnya bisa memetik kemenangan. Korban pertama mereka adalah tim lemah Asia Tenggara
BERITA TERKAIT
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Panggil 2 Debutan ke Timnas Indonesia
- PSSI Umumkan Skuad Sementara Timnas Indonesia, Bagaimana Nasib Emil, Dean, dan Joey?
- Pelatih Persija Jakarta: Kartu Merah Gajos Tidak Adil