Iriana Sosialisasi Pengurangan Sampah Plastik di Banyuwangi
Senin, 28 Januari 2019 – 22:53 WIB

Ibu Negara Iriana saat kunjungan kerja ke Puskesmas Gitik, Banyuwangi, Senin (28/1). Foto: Setpres
Sebelum melakukan penanaman pohon, Ibu Negara menyempatkan diri meninjau secara langsung kegiatan tes Inspeksi Visual Asetat (IVA Test) yang tengah berlangsung di Puskesmas Gitik. Kegiatan ini merupakan salah satu ajang untuk melakukan deteksi dini kanker serviks.(fat/jpnn)
Ibu Negara Iriana Joko Widodo membagikan tumbler saat melakukan sosialisasi pengurangan sampah plastik, saat kunjungan kerja ke Banyuwangi, Jawa Timur pada Senin (28/1).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Menteri LH Akan Gugat Produsen Penyumbang Sampah Plastik
- AQUA Dukung Peta Jalan Pengurangan Sampah Plastik dengan Cara Ini
- Sungai Watch Ungkap Daftar Merek Penyumbang Sampah Plastik Terbesar
- Sampoerna dan Waste4Change Berhasil Daur Ulang 3 Ton Sampah
- Oalah, Bu Iriana Jokowi Ternyata Pernah ke Desa Kohod
- Dukung Visi Pramono-Doel, WargaKota Bahas Inovasi Pengolahan Sampah Plastik