Irigasi di Sumut 50 Persen Tak Berfungsi
Amri - RE Komit Bantu Tingkatkan Pendapatan Petani
Minggu, 20 Januari 2013 – 18:47 WIB
“Pasangan Cagubsu/Cawagubsu ini sudah kami kenal, sudah teruji mempimpin. Ini beban masyarakat Pematang Lalang untuk mememangkan Amri – RE. Apalagi program yang disampaikan Pak RE Nainggolan benar-benar sesuai dengan harapan dan dambaan petani di Sumatera Utara khususnya petani di desa ini,” kata Anjur Silitonga.
Warga lain diwakili Sekdes Pematang Lalang, Jhon Frangki Silalahi mengingatkan kepada RE Nainggolan apabila duduk menjadi Wagubsu agar mengingat dan memperhatikan warga di Desa Pematang Lalang tersebut. “Tolong Pak kami dipersatukan antara petani dengan pengusaha (perusahaan), biar bisa bekerjasama,” harapnya.
Saat itu, warga Desa Pematang Lalang berebut menyalami RE Nainggolan. Tapi RE Nainggolan tidak tinggal diam, dengan akrab mendatangi warga, menyalami, merangkul dan berdialog. RE Nainggolan juga menemui warga yang sedang minum kopi di warung di desa itu untuk berdialog. (rls/jpnn)
MEDAN - Pasangan Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu)-Cawagubsu, Amri Tambunan - RE Nainggolan (Amri-RE) yang diusung Partai Demokrat menyatakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang