Irjen Ahmad Dofiri: Andaikan Beredar di Masyarakat, Berapa Korban?
Selasa, 22 Desember 2020 – 11:17 WIB

Kegiatan pemusnahan barang bukti narkotika di Polda Jawa Barat, Kota Bandung, Selasa (22/12). Foto: ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi
Dengan kegiatan pemusnahan itu dan adanya pelarangan merayakan Tahun Baru, Dofiri berharap peredaran minuman keras dan narkoba bisa berkurang.
"Ya saya kira di wilayah kabupaten dan kota pun sama, mudah-mudahan ini mengurangi peredarannya apakah tadi obat-obatan maupun minuman keras," katanya. (antara/jpnn)
Polda Jabar memusnahkan barang bukti sabu-sabu dan ganja hasil dari tindak pidana narkoba periode Juli hingga Desember 2020.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Karutan-Kepala Pengamanan Dicopot Buntut Napi Dugem di Rutan Sialang Bungkuk
- Polda Jabar: Tes Psikologi Dokter Priguna Tak Akan Meringankan Hukuman
- Beredar Video Diduga Napi Pesta Narkoba di Rutan Pekanbaru, Lihat Itu