Irjen Argo Yuwono Beberkan Cara Kerja Virtual Police

Irjen Argo Yuwono Beberkan Cara Kerja Virtual Police
Kadiv Humas Polri Irjen Raden Prabowo Argi Yuwono. Foto: Dokumenetasi Divisi Humas Polri

Di sisi lain, Argo menepis kekhawatiran beberapa pihak dengan adanya virtual police mempersempit kebebasan masyarakat di ruang digital.

"Polri tidak mengekang atau membatasi masyarakat dalam berpendapat namun Polri berupaya untuk mengedukasi apabila melanggar pidana," tandas Argo.(cuy/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Mabes Polri telah meluncurkan virtual police untuk menciptakan ruang digital yang bersih, sehat, dan produktif. Virtual police ini melibatkan ahli bahasa, pidana, dan IT sebelum memberikan peringatan.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News