Irjen Dedi Prasetyo Ditarik ke Mabes Polri, Nana Sudjana Kapolda Sulsel
Selasa, 02 November 2021 – 02:45 WIB

Dokumentasi - Kapolda Kalimantan Tengah (Kalteng) Irjen Dedi Prasetyo menggelar Bhayangkara Mural Festival BMF yang bertempat di Kompleks Stasiun TVRI Kalteng di Kota Palangka Raya, Sabtu (30/10). Bid Humas Polda Kalteng
Posisi kapolda Sulawesi Selatan bakal dijabat oleh Irjen Nana Sudjana yang sebelumnya kapolda Sulawesi Utara.
Terdapat 43 nama perwira tinggi yang dimutasi dalam surat telegram bernomor ST/2278/X/KEP./2021 itu.
Sementara dalam telegram Nomor ST/2279/X/KEP./2021 terdapat 53 nama perwira yang dimutasi, termasuk Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus yang diangkat sebagai Dirregident Korlantas Polri.
Posisi Yusri digantikan oleh Kombes E Zulpan yang sebelumnya menjabat Kabid Humas Polda Sulsel. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memutasi banyak jenderal, Irjen Dedi Prasetyo ditarik ke Mabes Polri, sedangkan Irjen Nana Sudjana dipindah jadi Kapolda Sulsel..
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Brigjen Mukti Juharsa Dipromosikan Menjadi Irjen di Lemdiklat Polri
- Kapolri Geser 7 Kombes & 18 AKBP di Polda Jateng, Ini Daftar Lengkapnya
- Pamen-Pati Polda Jabar Dimutasi dan Rotasi, Berikut Daftarnya
- Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Jadi Anomali, Hinca Pertanyakan Sistem Rekrutmen Polri
- Daftar Lengkap Mutasi Polri di Polda Riau, Kapolda Hingga Kapolres
- Profil Irjen Herry, Kapolda Riau Baru, Sosok Reserse Tangguh Pemburu Preman