Irjen Djoko Sering Terima Saweran Miliaran Rupiah
Jumat, 31 Mei 2013 – 15:48 WIB

Mantan Bendahara Korlantas Polri Kompol Legimo memberikan kesaksian pada sidang kasus dugaan pengadaan simulator SIM roda dua dan roda empat di Korlantas Polri di pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikot), Jumat (31/5).Foto: Ricardo/JPNN
Legimo menyatakan ia tidak pernah mengetahui tujuan pemberian uang dari Budi pada Irjen Djoko. Ia pun mengaku tak berani menanyakan hal itu pada Djoko maupun pada staf Budi yang mengantarkan uang.
Baca Juga:
Selain uang Rp 4 miliar, kata Legimo, ia juga pernah dititip empat kardus besar berisi uang. Namun, Legimo mengaku lupa jumlah uang di kardus itu. Sama dengan pemberian pertama, pada pemberian berikutnya, Legimo juga tidak tahu ditujukan untuk apa.
"Saya pokoknya terima dengan pesan Pak Kakor jangan diutik-utik itu dulu. Sesuai perintah. Kadang langsung diambil uangnya oleh Sespri Kakor, kadang disimpan dulu di tempat saya," papar Legimo.
Legimo menyatakan pemberian uang dari Budi untuk Djoko sudah dilakukan sejak tahun 2009 hingga tahun 2011. Namun, tak jelas tujuan pemberian uang.
JAKARTA--Mantan Kepala Korlantas Polri Inspektur Jenderal Djoko Susilo sering mendapat gelontoran dana miliaran rupiah dari Direktur Utama PT Citra
BERITA TERKAIT
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif
- KSPSI Dorong Indonesia Meratifikasi Konvensi ILO 188 untuk Perlindungan Awak Kapal Perikanan