Irjen Fakhiri Sebut Enius Tabuni Bagian dari KKB di Kabupaten Puncak
Kamis, 23 Maret 2023 – 20:00 WIB
Sebelumnya, Kabid Humas Polda Papua Kombes Ignatius Benny Prabowo, Rabu (22/3) malam mengatakan seorang tukang ojek Irwan ditembak KKB yang berpura-pura menjadi penumpangnya. Korban Irwan ditembak, Rabu sekitar pukul 09.20 WIT, sesaat setelah menurunkan penumpangnya di pertigaan jalan Kimak, Distrik Ilaga.
Ada saksi yang sempat melihat penembakan itu dan menyatakan korban ditembak menggunakan senjata sejenis FN.
“Jenazah Irwan dievakuasi dari Ilaga ke Timika, Kamis, dan selanjutnya diberangkatkan ke Makassar, Sulawesi Selatan untuk dimakamkan di kampungnya,” kata Kombes Benny. (antara/jpnn)
Kapolda Papua Irjen Mathius Fakhiri menyebut Enius Tabuni merupakan bagian dari KKB di Kabupaten Puncak, Papua Tengah.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Setelah Membunuh 2 Tukang Ojek, KKB Berulah Lagi Hari Ini
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Jenderal Sigit Puji Brimob yang Bebaskan Pilot Susi Air dari Penyanderaan KKB
- Pos TNI dan Polri Diberondong Peluru KKB, Seorang Warga Sipil Tewas
- Permintaan Pakar Intelijen Kepada TNI-Polri Terkait Kunjungan Presiden Prabowo ke Luar Negeri
- KKB Serang dan Tembak Warga, Pelajar SD Ketakutan