Irjen Iqbal Beber Hasil Evaluasi Pengamanan Sirkuit Mandalika
Senin, 15 November 2021 – 19:41 WIB
Hal tersebut juga dinilai manusiawi terjadi, terlebih lagi ajang balap kelas internasional ini menjadi sesuatu yang baru hadir di tengah masyarakat Indonesia.
"Itu indikator bahwa ajang balap kemarin memberikan magnet yang kuat, terdengar ke mana-mana," ujarnya.
Namun, Irjen Iqbal mengingatkan masyarakat yang menonton di luar areal Sirkuit Mandalika agar tetap menjaga protokol kesehatan.
Keselamatan jiwa dan keamanan juga harus menjadi perhatian bersama. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Irjen Iqbal membeber hasil evaluasi terkait tugas pengamanan di lapisan ketiga di luar area Sirkuit Mandalika.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pastikan Pilkada Berjalan Aman, Irjen Iqbal Patroli ke 4 Kabupaten
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Polda Riau dan TNI Sebar 1.615 Personel Demi Kelancaran Pilkada 2024
- Irjen Iqbal Beri Pembekalan Pengamanan Pilkada 2024 di Rokan Hulu Jelang Pencoblosan
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus