Irjen Iqbal: Kita Harus Menyiapkan Langkah Konkret
Rabu, 01 Desember 2021 – 16:35 WIB

Kapolda NTB Irjen Pol Mohammad Iqbal. (ANTARA/HO-Humas Polda NTB)
Irjen Iqbal mengatakan harus ada strategi khusus yang diterapkan.
"Intinya kita tidak mau situasi yang sudah ada ini kemudian berkembang menjadi klaster baru. Kita akan menekan maksimal agar tidak ada timbul klaster Nataru," ucap dia.
Untuk itu, Irjen Iqbal mendorong Gubernur NTB Zulkieflimansyah agar segera merampungkan dan mengimplementasikan dalam bentuk surat edaran.
"Kalau surat edaran sudah diterbitkan, kabupaten/kota sudah satu narasi, nantinya kami sosialisasikan. Itu penting dilakukan agar tidak ada muncul hal-hal yang tidak kita inginkan," ucap Irjen Iqbal. (antara/jpnn)
Irjen Iqbal meminta Pemerintah Provinsi NTB menyiapkan langkah konkret mencegah klaster Nataru.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tangis Haru Personel Polda Riau Melepas Keberangkatan Irjen Iqbal
- Irjen Hadi Gunawan: Di NTB Tidak Boleh Ada Geng Motor
- Daftar Lengkap Mutasi Polri di Polda Riau, Kapolda Hingga Kapolres
- Irjen Iqbal Dipromosikan ke DPD, Jadi Bintang 3?
- Kapolri Tunjuk Irjen Herry Heryawan Jadi Kapolda Riau
- Ketika Jenderal Bintang Dua Terenyuh Hati Melihat Warga Disabilitas di Tengah Banjir