Irjen Mohammad Iqbal Beri Peringatan Keras Buat Calon Kepala Daerah
Selasa, 24 November 2020 – 21:00 WIB

Kapolda NTB Irjen Pol Mohammad Iqbal. Foto: ANTARA/Dhimas B.P
"Sebelum paslon kampanye harus dicek lokasinya. Jangan sampai menyebabkan kerumunan yang berpotensi menjadi penyebaran Covid-19,” ujarnya.
”Kalau ada yang masih ngotot, bubarkan saja,” tegasnya.
Tindakan tegas itu dilakukan sebagai langkah antisipatif. Demi melindungi masyarakat NTB.
"Kami ingin masyarakat NTB tidak terpapar Covid-19," pungkasnya. (arl/r1/lombokpost)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Irjen Mohammad Iqbal tidak ingin masyarakat Nusa Tenggara Barat menjadi korban, terpapar Covid-19.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Irjen Iqbal Sosok yang Perangi Narkoba dan Jadi Polisi Humanis Selama Jabat Kapolda Riau
- Seruan Irjen Iqbal di Lokasi Banjir Kota Pekanbaru: Utamakan Masyarakat Dulu!
- Polda Riau Jamin Keamanan Selama Pemungutan Suara Ulang Pilkada Siak di 3 TPS
- Seluruh Korban Kecelakaan Truk di Sungai Segati Dievakuasi, Total 15 Orang Meninggal
- Irjen Iqbal Tempuh 3 Jam ke Lokasi Truk Tercebur di Sungai Segati, 9 Orang Masih Dicari
- Irjen Iqbal Targetkan 129 Hektare Lahan Jagung Untuk Topang Ketahanan Pangan