Irjen Napoleon Bonaparte Terjerat 3 Kasus, Termasuk Penganiayaan Kepada Muhammad Kece
jpnn.com, JAKARTA - Irjen Napoleon Bonaparte menjadi ladang pemberitaan awak media akhir-akhir ini usai menganiaya Muhammad Kece di tahanan Bareskrim Polri beberapa waktu lalu.
Pasalnya, mantan Kadiv Hubinter kembali terjerat kasus penganiayaan terhadap Muhammad Kece yang juga merupakan tersangka kasus penistaan agama.
Kini, Irjen Napoleon telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus penganiayaan itu.
Dalam perkara itu, ada lima orang tersangka, salah satunya adalah Irjen Napoleon Bonaparte.
Napoleon disebut sebagai pelaku utama karena dua kali melakukan penganiayaan dan menyiapkan kotoran manusia untuk dilumuri ke tubuh M Kece.
Dengan demikian, Irjen Napoleon Bonaparte terjerat dalam dalam tiga kasus.
Dua di antaranya sedang dalam proses penyidikan, sedangkan satu kasus lainnya sudah berkekuatan hukum tetap.
Kasus Lain Irjen Napoleon
Irjen Napoleon Bonaparte terjerat tiga kasus hukum termasuk kasus penganiayaan kepada Muhammad Kece di tahanan Bareskrim Polri.
- Info Terkini dari AKP Aji Rizndi Nugroho Soal Kasus Penganiayaan Satpam Kebun Raya Bogor
- Kasus Suap Seleksi PPPK Batu Bara, 5 Terdakwa Divonis 1 Tahun Penjara
- Tiga Pelaku Penikaman Anggota TNI di Kupang Menyerahkan Diri, Tuh Tampangnya
- Pelaku Penganiayaan Dokter Koas di Palembang Serahkan Diri ke Polda Sumsel
- Diduga Dipicu Masalah Jadwal Jaga di Rumah Sakit, Dokter Koas di Palembang Dianiaya
- Kejagung Turut Garap Saudara Kandung Ronald Tannur di Kasus Suap