Irjen Panca Sebut Kemungkinan Bongkar Kuburan yang Ditemukan di Rumah Bupati Langkat
Rabu, 09 Februari 2022 – 17:18 WIB
Mantan Kapolres Biak, Papua itu mengatakan kuburan itu terletak di sejumlah lokasi. Meski begitu, Hadi belum memerinci dimana saja lokasi kuburan tersebut.
"Kuburan sudah ditemukan di beberapa titik oleh tim," ujarnya.
Hadi menyebut sejauh ini lebih dari tiga penghuni kerangkeng yang tewas. Mereka tewas diduga karena mendapat penganiayaan selama di kerangkeng.
Namun, hal itu, kata Hadi masih terus didalami oleh pihak kepolisian.
Baca Juga: Gerombolan Bermotor Mengamuk, Pagar Masjid di Surabaya Didobrak Sambil Teriak-Teriak
"Adanya dugaan penganiayaan hingga lebih dari tiga orang tewas, dan kami masih terus mendalaminya," sebut juru bicara Polda Sumut itu. (mcr22/jpnn)
Pihak kepolisian terus mengumpulkan bukti-bukti terkait dugaan perbudakan di kerangkeng milik Bupati nonaktif Langkat Terbit Rencana Perangin-angin.
Redaktur : Budi
Reporter : Finta Rahyuni
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Pj Gubernur Apresiasi Dampak Positif Aquabike World Championship bagi Sumut
- Aktivis Ini Ajak Warga Jangan Tertipu Amplop di Pilkada Sumut, Lalu Singgung Keluarga Jokowi
- Todung Minta Polisi Tidak Merusak Arsitektur Ketatanegaraan karena Cawe-cawe di Pilkada
- Pilgub Sumut: AMS XII Sebut Bobby-Surya Akan Raih Cita-Cita yang Lama Telantar
- Gadis Remaja Jadi Tersangka Setelah Terima Video Tak Senonoh Anak Pengusaha, Sahroni Mention Kapolri