Irjen Suharyono Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polisi tidak Netral Selama Pilkada

Irjen Suharyono Imbau Masyarakat Laporkan Oknum Polisi tidak Netral Selama Pilkada
Kapolda Sumbar Irjen Pol Suharyono (ANTARA/ HO-Polda Sumbar)

Tambahan informasi, pilkada serentak di Sumbar diikuti oleh 56 pasangan calon.

Para calon kepala daerah itu berasal dari unsur petahana, eks TNI/Polri, perseorangan dan koalisi partai.

Khusus pemilihan calon gubernur dan wakil gubernur Sumbar diikuti oleh dua pasangan calon.

Pasangan nomor urut 1 Mahyeldi-Vasko Ruseimy, diusung lima partai politik, yakni PKS, Partai Gerindra, Partai Demokrat, PBB dan Perindo, dengan jumlah gabungan suara sah hasil pemilu anggota DPRD Sumbar 2024 sebanyak 1.200.925 suara.

Sementara, pasangan nomor urut 2 Epyardi Asda dan Ekos Albar diusung enam gabungan partai politik, yakni PAN, Partai Golkar, Partai NasDem, PDI Perjuangan, Partai Gelora dan Partai Buruh dengan jumlah akumulasi suara sah sebanyak 1.241.170 suara. (antara/jpnn)

Kapolda Sumbar irjen Suharyono mengimbau masyarakat melaporkan oknum polisi yang tidak netral selama pilkada.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News