Irlandia Pantang Muluskan Italia
Minggu, 17 Juni 2012 – 21:54 WIB

Irlandia Pantang Muluskan Italia
Semangat membara Irlandia itu patut diwaspadai oleh Italia. Sebab, dengan hanya membukukan dua poin dari dua pertandingan yang telah dilakoni, mereka butuh menang untuk menjaga peluang ke perempat final. Karena Spanyol dan Kroasia sudah punya empat poin, maka Italia akan pulang jika hanya bisa bermain imbang dengan Kroasia.
Padahal, sikap nothing to lose Irlandia bisa saja membuat permainan Robbie Keane dkk lebih baik dibandingkan pertandingan sebelumnya. "Salah jika menyebut mereka (Irlandia) akan tampil tanpa motivasi. Kami harus berjuang dengan sangat keras untuk mencapai misi kami," kata Pelatih Italia Cesare Prandelli. (aam/ang)
DUA kali kalah dari Spanyol dan Kroasia membuat peluang Irlandia untuk merebut tiket ke perempat final tertutup. Namun, itu tidak membuat mereka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025