Irman Gusman: Bangsa ini Kurang Percaya Diri
Minggu, 15 April 2012 – 10:03 WIB

Irman Gusman: Bangsa ini Kurang Percaya Diri
Tapi dalam konteks daerah Sumatera Barat, menurut Irman soal potensi konflik yang bersumber dari kekayaan alam relatif tidak ada karena secara objektif kita tidak memiliki kekayaan alam.
Baca Juga:
Dalam posisi Sumbar yang relatif tidak memiliki kekayaan alam itulah maka Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat menjelang usianya yang ke 50 hendaknya mampu memperkokoh dirinya sebagai lembaga pendidik yang melahirkan mahasiswa berkarakter dan penuh percaya diri dalam.
"Ada tiga ribu lebih alumni fakultas hukumnya. Dari sisi standar akademik tentu tidak diragukan. Tapi yang belum terlihat adalah karakter para alumni dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya di mana alumni mengabdi," tegas Irman Gusman.
"Terlebih di era demokrasi ini yang menjadikan hukum sebagai alat penentu untuk penyelenggaraan demokrasi. Tanpa penegakan hukum maka demokrasi berpotensi menjadi anarkis," imbuhnya. (fas/jpnn)
BUKITTINGGI - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman mengatakan salah satu masalah mendasar dari bangsa Indonesia saat ini adalah kurangnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
- Perkumpulan Lyceum Kristen Menangkan Gugatan Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Siswa Terancam Direlokasi
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- Punya Segudang Penghargaan, Ririek Adriansyah Calon Kuat Dirut Telkom
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini