Irman Gusman: Kebijakan Impor Matikan Ekonomi Rakyat
Senin, 01 Oktober 2012 – 13:27 WIB

Irman Gusman: Kebijakan Impor Matikan Ekonomi Rakyat
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Irman Gusman mengatakan kebijakan impor yang tidak selektif dan terjadinya eksploitasi sumberdaya alam (SDA) secara berlebihan oleh segelintir orang menjadikan sektor riil ekonomi rakyat tersingkir. "Pengambil kebijakan di negeri ini sepertinya menikmati suasana yang terjadi saat ini. Padahal impor yang tidak selektif dan eksploitasi yang tidak terkontrol itu bertentangan dengan Pancasila," tegas Irman Gusman.
Hal tersebut diakatakan Irman Gusman dalam Sidang Paripurna Istimewa DPD memperingati delapan tahun keberadaan DPD di Indonesia, di gedung Nusantara V, komplek Parlemen, Senayan Jakarta, Senin (1/10).
Tidak selektifnya kebijakan impor barang-barang ekonomi dan terjadinya pembiaran atas eksploitasi sumberdaya alam lanjut senator asal Sumatera Barat (Sumbar) itu dalam kenyataannya hanya dinikmati oleh sebagian kecil penyelenggara negara dan pemilik modal.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Irman Gusman mengatakan kebijakan impor yang tidak selektif dan terjadinya eksploitasi sumberdaya
BERITA TERKAIT
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya