Irman Gusman Minta Perusahaan Raksasa Bantu UKM
Sabtu, 23 Juni 2012 – 19:25 WIB

Irman Gusman Minta Perusahaan Raksasa Bantu UKM
"Salah satu caranya adalah memperbaiki sistem manajemen dengan jalan melibatkan UKM di tingkat kabupaten, kota dan provinsi, hingga UKM tetap dapat bersaing di pasar global," ujarnya.
Baca Juga:
Selain itu, Irman menjelaskan tentang perlunya upaya-upaya terobosan untuk membuka akses permodalan, teknologi, dan pasar buat UKM karena UKM mencakup lebih dari 90 persen pelaku ekonomi di kawasan APEC mempekerjakan lebih dari 70 persen jumlah tenaga kerja di kawasan ini Asia Pasifik, imbuhnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman berharap perusahaan-perusahaan raksasa dunia hendaknya memosisikan diri menjadi pionir
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi