Irman Minta Kantor DPD jadi Rumah Aspirasi
Minggu, 08 Januari 2012 – 20:29 WIB

Ketua DPD, Irman Gusman (tengah) pada Raker DPD di Jakarta, Minggu (8/1). boy/JPNN
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman mengingatkan pentingnya sinergi pimpinan lembaga dan alat kelengkapan, anggota dewan dan sekretariat jenderal (Setjen). Ia berharap sebagai sistem pendukung, sekretariat juga punya tanggung jawab untuk mendorong daya respons atas persoalan masyarakat dengan memberikan serta menjaga prosedur konstitusionalitas dan prosedur pemerintahan yang tepat, termasuk dalam hubungan dengan daerah. Irman juga meminta agar Setjen terus menerus melakukan kajian atas berbagai kendala kelembagaan seperti penamaan yang ambigus. "Dan agar Setjen lakukan diskusi dengan para pakar dan juga diskusi dengan praktisi senator Malaysia, Filipina, dan lain-lain," ujarnya.
"Juga untuk dedikasi yang tinggi dan harus profesional. Jangan mau dipolitisir dan menggoyahkan integritas," kata Irman, saat membuka rapat kerja Setjen DPD, Minggu (8/1). Pelaksanaan raker tersebut dengan agenda evaluasi 2011, persiapan operasional dan lembaran kerja 2012 serta perencanaan program 2013.
Baca Juga:
Dalam kesempatan itu, Irman menegaskan, harus ada motivasi dan percaya diri, jangan goyah serta terus menerus meningkatkan kemampuan teknis. "Yang penting juga semangat kerja dan rajin berinovasi karena sistem administrasi legislatif membutuhkan berbagai kesesuaian antara administrasi dan politik," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman mengingatkan pentingnya sinergi pimpinan lembaga dan alat kelengkapan, anggota
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo