Ironi Naga Mekes jadi Naga Loyo
Minggu, 06 Maret 2016 – 17:33 WIB

ILUSTRASI. FOTO: JPNN.com
“Mungkin mental pemain ya masalahnya, sudah puas juara sebelumnya. Kalau saya merasakan itu, kami akhirnya meremehkan tim lain. Ini pelajaran bagi kami ke depan," ujar awak tim Mitra Kukar yang tak mau disebut namanya.
Memang, setelah kegagalan itu, pelatih, ofisial dan pemain Sempat enggan berkomentar.
Tekad Mitra Kukar untuk bisa meraih poin penuh pun musnah, saat laga terakhir grup B, Sabtu (5/3), mereka hanya bermain imbang 1-1 melawan Sriwijaya FC. Hasil ini pun membuat sang Naga Mekes menjadi Naga loyo.(dkk/jpnn)
Ada yang unik dengan hasil di Piala Gubernur Kaltim ini. Sebagai turnamen resmi yang disebut sebagai turnamen panjang oleh BOPI, Mitra Kukar gagal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu