IRRA Siap Menjadi Distributor Healthcare Kelas Dunia

"Adapun penjualan untuk segmen non-pemerintah sepanjang tahun 2021 naik signifikan hingga 247 persen YoY menjadi Rp 663,8 miliar. Sementara penjualan untuk segmen pemerintah tumbuh sebesar 76 persen YoY menjadi Rp 655,1 miliar," sambung pria yang pernah berkarier di Black & Decker Asia Pacific di Singapura, Unilever Indonesia di Amsterdam & Indonesia serta Reckitt Benckiser East Asia sebagai CEO Indonesia dan Corporate Development Director East Asia di Korea & Filipina.
"Dalam upaya memperluas pasar, IRRA turut berpartisipasi dalam The 34th Hospital Expo 2022, yaitu pameran alat-alat kesehatan dan kebutuhan rumah sakit terbesar di Asia Tenggara yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC) pada tanggal 19-22 Oktober 2022 lalu," kata Hendra. (rhs/jpnn)
Bukan sekadar distributor alat kesehatan, PT IRRA siap menjadi perusahaan consumer health kelas dunia.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Indodana PayLater & Kimia Farma Sediakan Solusi Mudah Beli Produk Kesehatan
- Massa ICW: Proyek IHSS Kemenkes Mengancam Industri Alkes Nasional
- ASPAKI Gelar Munas ke-3, Dibuka Pak Luhut
- Resmi Beroperasi di Indonesia, Beurer Dorong Inovasi Alat Kesehatan
- LKL International Bhd dan Fastech Perluas Bisnis Alat Kesehatan di Indonesia
- Darya-Varia dan ASKI Kerja Sama Produksi Alat Kesehatan Inovatif