Irwan Hidayat: Produk Sido Muncul Berbasis Ilmiah & Terbukti Dipercaya Masyarakat
Rabu, 16 Februari 2022 – 20:01 WIB

Direktur Sido Muncul Irwan Hidayat saat memberi keterangan kepada awak media, Rabu (16/2). Foto: Humas Sido Muncul
Rhenald mengaku pernah mengunjungi pabrik produk tolak angin.
Dirinya lantas kaget dengan produksinya yang serba moderen.
"Sekarang ini produknya berkembang terus ada bentuknya kapsul, cair sudah enggak pahit lagi seperti zaman dahulu. Jadi, saya senang sekali mendapat kepercayaan," pungkas Rhenald Kasali. (cr3/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO) melakukan syuting iklan tolak angin yang dibintangi Andy F Noya dan Rhenald Kasali
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Kuku Bima Meluncurkan Iklan Pariwisata, Perkenalkan Labuan Bajo ke Mancanegara
- Sido Muncul Berbagi Kebahagiaan Melalui Santunan Rp 200 Juta untuk 1.000 Anak Yatim
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Sido Muncul Gelontorkan Rp 260 Juta untuk Operasi 40 Pasien Anak Bibir Sumbing
- Khasiat Makin Teruji & Dipercaya, Jamu Berpotensi jadi Pendamping Pengobatan Modern
- Sido Muncul Buka Gerai Sehat Ke-8, Dukung Transformasi Jamu dalam Dunia Kedokteran