Irwansyah-Zaskia Kedinginan Tidur di Lantai
Selasa, 29 Januari 2013 – 10:07 WIB

Irwansyah-Zaskia Kedinginan Tidur di Lantai
JAKARTA - Meski dinyatakan negatif dalam test urine yang dilakukan Badan Narkotika Nasional (BNN), namun Irwansyah dan Zaskia Sungkar sampai saat ini masih diperiksa secata intensif. Hal ini membuat Irwansyah dan Zaskia masih harus berada di BNN. Fanny kembali menegaskan bahwa anaknya tidak ikutan dalam pesta narkoba di rumah Raffi Ahmad. Zaskia dan Irwansyah tiba di rumah Raffi saat penggerebakan terjadi.
Ibu Zaskia Fanny Bauty meminta BNN segera mengeluarkan anaknya jika memang dalam pemeriksaan hasilnya negatif. Selain karena tidak terlibat kasus narkoba, Irwansyah dan Zaskia juga tidak mendapat kenyamanan di tempat tersebut.
"Zaskia nelfon katanya tidak tahan lagi di BNN. Ruangan yang dipakai memang pake AC, tapi tidurnya di lantai. Itu yang membuat saya menangis," kata Fanny Bauty dalam sebuah perbincangan di salah satu stasiun TV, Selasa (29/1).
Baca Juga:
JAKARTA - Meski dinyatakan negatif dalam test urine yang dilakukan Badan Narkotika Nasional (BNN), namun Irwansyah dan Zaskia Sungkar sampai saat
BERITA TERKAIT
- Info Terbaru dari BKN untuk Peserta Seleksi PPPK Tahap 2 di 53 Tilok, Penting
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia
- Lewat Colour of Easter, Nippon Paint Percantik Tampilan Panti Asuhan Abigail
- Jaksa Tetapkan Kepala SMK 2 PGRI Ponorogo Tersangka Korupsi Dana Bos
- Gunung Marapi di Sumbar Dilaporkan Mengalami 3 Kali Erupsi
- KBMI Akan Peringati May Day di Monas: Kami Ingin Menyampaikan Aspirasi Langsung kepada Prabowo