ISG Coret Empat Cabor
Minggu, 02 Juni 2013 – 14:01 WIB
JAKARTA - Persiapan perhelatan Islamic Solidarity Games (ISG) semakin ala kadarnya. Setelah masalah lokasi yang belum pasti, empat kategori dipastikan tercoret dari daftar cabang olahraga (cabor) yang dilombakan. Ketua Panitia Pusat ISG Anthony Soenarjo menyatakan, pencoretan empat cabor itu dilakukan setelah batas minimal delapan negara peserta dalam setiap cabor tidak terpenuhi. Kemarin (1/6) adalah batas akhir pendaftaran.
Empat cabor itu adalah perahu naga, pencak silat, panjat dinding, dan sepak takraw. Dengan hilangnya empat cabor tersebut, kini tinggal 13 cabor yang dilombakan. Tercoretnya empat cabor itu disebabkan kuota negara peserta tak memenuhi.
Baca Juga:
Ke-13 cabor dalam ISG itu adalah atletik, panahan, akuatik, bulu tangkis, basket, sepak bola, senam, karate, taekwondo, tenis, bola voli (pantai dan indoor), angkat besi, dan wushu.
Baca Juga:
JAKARTA - Persiapan perhelatan Islamic Solidarity Games (ISG) semakin ala kadarnya. Setelah masalah lokasi yang belum pasti, empat kategori dipastikan
BERITA TERKAIT
- Akademi Persib Cimahi & 8 Pemain Terbaik Terbang ke Gothia Cup 2025 di Swedia
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!