Ishartanto Diminta Ngurus TTA
jpnn.com -
Pria yang juga berasal dari Sumsel tersebut mengungkap bahwa dirinya pernah diminta oleh mantan Gubernur Sumsel Syahrial Oesman (SO) untuk mengurus TAA. Namun dia mengaku tak mengenal dan tak pernah bertemu dengan Chandra.
Kendati begitu, anggota Fraksi PKB itu mengaku pernah menerima travel cek dari rekannya di komisi iV, Sujud Sirajudin, Azwar Chesputra, dan Nurhadi. “Itu dalam amplop,” katanya di Pengadilan Tipikor, Kuningan.
Namun Ishartanto punya alasan lain, menurut dia, duit sekitar Rp100 juta yang diterimanya itu merupakan cicilan penjualan jam merk Rolex yang dijual kepada rekan-rekannya. “Saya kolektor jam Rolex, saya jual dan saya terima bayarannya dengan travel cek. Uangnya saya sumbangkan untuk kegiatan mahasiswa di Sumsel dan Papua,” paparnya.
JAKARTA - Sidang skandal dugaan gratifikasi alihfungsi hutan lindung Tanjung Api Api (TAA) Sumsel kembali digelar dengan terdakwa Dirut PT Chandratex
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Demi Perbaikan Hukum, Presiden Prabowo Disarankan Mencopot Jenderal Listyo
- IPW Minta Masyarakat Menunggu Hasil Penyelidikan Kasus Penembakan di Semarang
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi
- Tok, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Tom Lembong
- Jaksa Dianggap Mengambil Alih Kewenangan Penyidikan di Kasus Korupsi Timah