Iskan Qolba Lubis: Itu Keputusan Paling Aneh dalam Sejarah Perhajian Indonesia
Rabu, 03 Juni 2020 – 15:56 WIB

Iskan Qolba Lubis. Foto: Humas DPR
Selanjutnya, kata Iskan, keputusan meniadakan haji bisa berimbas kepada hubungan politik Indonesia dengan Arab Saudi.
Tidak tertutup kemungkinan Arab Saudi akan tersinggung oleh keputusan Kemenag. Terlebih lagi, Arab Saudi belum mengeluarkan soal pelaksanaan haji 2020, ketika Indonesia sudah menetapkan kebijakan.
"Kalau belum apa-apa, sudah diputuskan, nanti enggak bagus hubungan Indonesia dengan Arab Saudi ke depan, dan itu tanggung jawab Menteri Agama," beber dia. (mg10/jpnn)
Iskan Qolba Lubis mengatakan pemerintah tidak pernah mengajak DPR bicara sebelum memutuskan kebijakan itu.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Kemenag Perkuat Tata Kelola Zakat-Wakaf Lewat Tiga Pilar Strategis
- Penjelasan Resmi tentang Kurikulum Berbasis Cinta, Silakan Disimak
- Resmi, Pemerintah Tetapkan Idulfitri 1 Syawal 1446 Hijriah Jatuh pada 31 Maret
- Kemenag Perkuat Integrasi Islam dan Sains di Bidang Kedokteran
- Gerakan 'Ubah Jelantah Jadi Berkah' Dukung Ekoteologi dan Keberlanjutan
- Tanggal Berapa Idulfitri 1446 H atau Lebaran 2025? Simak Penjelasan Kemenag